Minggu, 01 Mei 2016

Cara Membuat Blog di Blogger

Sebelum saya membagikan cara bagaimana untuk membuat Blog, ada baiknya kamu mengenal apa itu Blog terlebih dahulu.

Blog adalah layanan Platform seperti website yang menyediakan tempat bagi para penggunanya untuk membagikan tulisan atau gambar. apapun tulisan kamu, dapat kamu tuangkan di Blog yang akan kamu buat ini. di ibaratkan Blog adalah sebuah buku yang mana kamu bisa menuliskan, atau menempelkan apa yang kamu suka di sana.

CARA MEMBUAT BLOG

1. Buat Email terlebih dahulu

Tutorial yang saya tulis ini adalah menggunakan Blogger yang di tengarai oleh Google, maka kamu di haruskan untuk mempunyai akun Gmail terlebih dahulu, email ini nantinya digunakan untuk mendaftar pertama kali. jika belum bisa atau belum membuat email baca di sini (klik di sini), Jika kamu sudah punya Email. Lanjutkan Tutorial no. 2

2. Masuk ke www.blogger.com
pastikan muncul halaman seperti gambar

 
 lalu klik BUAT BLOG

3. isi Form

setelah muncul tampilan seperti gambar berikut

 
Isilah semua kolom, kemudian klik lanjutkan

4.  Setelah itu beri nama Blog kamu

 
Nama Blog di usahakan semenarik mungkin untuk menarik minat pengunjung, juga di sesuaikan dengan tema yang akan kamu tuliskan nantinya.

5. Pilih Template

Template adalah tampilan yang akan di tampilkan setelah blog kamu sudah jadi dan mulai memposting tulisan atau gambar
http://harunkholidurrosidiarramadhanisaker.blogspot.com/2016/05/cara-membuat-blog-di-blogger.html
 Setelah memilih yang kamu inginkan, klik lanjutkan


6.  Nah Blog kamu sudah selesai
 http://harunkholidurrosidiarramadhanisaker.blogspot.com/2016/05/cara-membuat-blog-di-blogger.html 
Silahkan memulai untuk menulis, 
klik Tanda panah Mulai Blogging
akan tampil seperti ini
 
Kolom Entri adalah Judul artikel kamu
dan Kolom besar dibawahnya adalah tempat menulis isi artikel kamu

Semoga bermanfaat, dan 
SELAMAT MENULIS

Tidak ada komentar:
Write komentar

Clixsense

Clixsense